Kemasan berbentuk silinder, terbuat dari bahan karton pada bagian luar dan dilapisi oleh allumunium pada bagian dalam. Pada bagian bawah ditutup oleh tin plate, sedangkan pada bagian atas tutupnya ada beberapa jenis.
 

Perbedaan jenis tutup inilah yang membedakan tipe composite can :
a) Tipe membrane soft top : Tutup composite can terdiri dari lapisan allumunium dan Plastic Cap
b) Tipe triple telescope : Tutup composite can sama seperti bagian bawah composite can
c) Tipe metal plug : Tutup composite can terbuat dari bahan tin plate
d) Tipe easy open ends : Tutup composite can terdiri dari tin plate yang dilengkapi dengan pembuka tutup dan plastic cap
e) Tipe plastic ring : Tutup composite can terbuat dari bahan plastic tebal yang mempunyai ulir pada bagian bibir composite can.
 

Composite can tersedia dalam beberapa diameter yaitu : Ø 65 mm, 73 mm, 84 mm, 99 mm, dan 126 mm dengan tinggi bervariasi antara 70 mm sampai dengan 300 mm.
 

Minimum pemesanan :
Composite Can Polos : Tidakada
Composite Can + Label : 5.000 Pcs
Jangka waktu pemesanan : Untuk pasang label 60 hari kerja
 

Menampilkan 1–12 dari 22 hasil

Keranjang Belanja